Minggu, 22 Mei 2016

Laporan Dokuementasi Sistem Informasi Keuangan SMK YADIKA CICALENGKA

Ignatius Benedict / 5113100044
Romario Wijaya / 5113100062
MPPL Kelas A

Proyek adalah pembuatan Sistem Informasi Keuangan SMK YADIKA CICALENGKA

Untuk file laporan Dokumentasi utuh dapat dilihat di sini

Link-link dokumen yang ada di dalam laporan:
1. Kerangka Acuan Kerja
2. Project Charter
3. Manajemen Waktu
4. Manajemen Biaya
5. Manajemen Mutu
6. Manajemen Risiko
7. Manajemen SDM

Minggu, 15 Mei 2016

Manajemen SDM Sistem Informasi Keuangan SMK YADIKA



1     Manajemen Sumber Daya Manusia Proyek Perangkat Lunak

Analisis Jabatan (Deskripsi)


Project Team Role
General Qualifications
Spesific Qualifications
Responsibilites
Project Leader
Mengkoordinasikan seluruh tenaga ahli yang dilibatkan serta mengendalikan jalannya pelaksanaan pekerjaan tim
-      Berpengalaman memimpin tim pengembangan dan pembangunan (sistem informasi);
-      Memiliki pemahaman yang baik mengenai penyusunan jadwal pengembangan dan pembangunan sistem sesuai dengan kapasitas sistem;
-      Memiliki track record yang baik memimpin tim kerja dalam hal ketepatan waktu pekerjaan;
-      Memiliki pengalaman pekerjaan minimal 5 tahun;
-      Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1, latar belakang S2 pada bidang Manajemen Proyek akan merupakan nilai tambah;
·         Bertanggung jawab untuk mengkoordinasikan seluruh tenaga ahli yang dilibatkan
·         Mengendalikan jalannya pelaksanaan pekerjaan tim
Requirement Analyst
Kegiatan mengumpulkan kebutuhan dari sistem informasi dan menganalisis kebutuhan terserbut sehingga menjadi dokumen kebutuhan yang dibutuhkan untuk pembangunan sistem informasi.
-      Berpengalaman dalam mengumulkan dan menganalisis kebutuhan dari pengguna dalam suatu proyek
-      Memiliki softskill yang baik, keterampilan berbicara dan kecakapan berkomunikasi dengan stakeholder yang lainnya
-      Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1
·      Bertanggung jawab untuk mengumpulkan kebutuhan
·      Membuat dokumentasi kebutuhan
System Analyst
1.      Bekerja dalam meneliti sebuah masalah
2.      Merencanakan solusi terhadap masalah yang ada
3.      Merekomendasikan software dan sistem yang dibutuhkan
4.      Mengkoordinir pengembangan untuk memenuhi kebutuhan bisnis atau kebutuhan lainnya.
-      Menganalisis dan mengevaluasi kemampuan sistem informasi yang mengalami perubahan dan melakukan pengolahan data/informasi sehingga menjadi sebuah laporan.
-      Mengusulkan konsep pengembangan sistem informasi berbasis teknologi komputer yang akan digunakan dalam pelaksanaan pekerjaan Sistem Informasi
-      Merancang pengembangan sistem informasi berbasis teknologi komputer sesuai dengan kebutuhan dalam pelaksanaan pembangunan dan pengembangan Sistem Informasi
-      Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1
·      Menganalisis dan mengevaluasi kemampuan sistem informasi yang mengalami perubahan dan melakukan pengolahan data/informasi sehingga menjadi sebuah laporan.
·      Mengusulkan konsep pengembangan sistem informasi berbasis teknologi komputer yang akan digunakan dalam pelaksanaan pekerjaan Sistem Informasi.
·      Merancang pengembangan sistem informasi berbasis teknologi komputer sesuai dengan kebutuhan dalam pelaksanaan pembangunan dan pengembangan Sistem Informasi
Interface Designer
Mendesign interface dari sistem informasi yang akan dibangun
-      Berpengalaman dalam mendesign interface sebuah sistem informasi
-      Mengetahui target pasar yang akan dituju
-      Dapat merancang design yang mudah digunakan oleh seluruh stakeholder yang bersangkutan
-      Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1
·      Mendesign interface dari sistem informasi
·      Memastikan interface yang dibangun sesuai dengan kebutuhan stakeholder
Lead Programmer
Mengkoordinir seluruh programmer yang  membangunan sistem informasi
-      Memiliki kemampuan untuk mengkoordinir anggota yang lain
-      Dapat memahami situasi dan kondisi programmer yang lain
-      Dapat mengerti batas-batas kemampuan anggota-anggotanya
-      Dapat memahami progress yang dilakukan setiap anggotanya
-      Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1
·      Mengkoordinir setiap kegiatan pembangunan sistem informasi
·      Memahami track-record dan mengatur kegiatan pembangunan sistem informasi
·      Memahami kemampuan anggota-anggotanya
Server Programmer
Membangun server yang akan digunakan untuk menyimpan data sistem informasi
-      Memiliki kemampuan untuk menggunakan SQL Server 2000
-      Memiliki kemampuan membangun server yang dibutuhkan untuk sebuah sistem informasi
-      Dapat melakukan perubahan yang dibutuhkan dalam pembangunan sistem informasi
-      Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1
·      Membangun server sesuai dengan kebutuhan dari sistem informasi
Web Programmer
Membangun web yang akan digunakan untuk interaksi antara pengguna dan sistem informasi
-      Memiliki kemampuan dalam bahasa pemrograman php
-      Memiliki kemampuan untuk membangun web sesuai dengan design yang telah ditentukan
-      Memiliki kemampuan untuk melakukan perubahan dalam web untuk menyesuaikan dengan kebutuhan
-      Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1
·      Membangun web sesuai dengan kebutuhan dari sistem informasi
·      Membangun web sesuai dengan design yang telah ditentukan
Back-End Programmer
Membangun sistem informasi dari sisi back-end
-      Memiliki kemampuan dalam bahasa pemrograman yang dibutuhkan dalam back-end
-      Memiliki kemampuan untuk menggabungkan dengan sisi front-end
-      Memiliki kemampuan untuk merubah untuk menyesuaikan dengan kebutuhan
-      Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1
·      Membangun sistem informasi dari sisi back-end
·      Dapat menghubungkan dengan sisi front-end

Front-End Programmer
Membangun sistem informasi dari sisi front-end
-      Memiliki kemampuan dalam bahasa pemrograman yang dibutuhkan dalam front-end
-      Memiliki kemampuan untuk menggabungkan dengan sisi back-end
-      Memiliki kemampuan untuk merubah untuk menyesuaikan dengan kebutuhan
-      Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1
·      Membangun sistem informasi dari sisi front-end
·      Dapat menghubungkan dengan sisi back-end

Server Technician
Membangun server fisik dan mengimplementasikan program server pada server fisik
-      Memiliki kemampuan untuk melakukan instalasi server fisik.
-      Memiliki kemapuan untuk memasang program server dalam server fisik
-      Memiliki kemampuan untuk melakukan perawatan dan pembaharuan sistem pada server
-      Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1
·      Melakukan instalasi server fisik
·      Menginstal program server dalam server fisik
·      Melakukan perawatan dan pembaharuan sistem server
Quality Assurance
Memastikan kualitas dari sistem informasi
-      Memiliki kemampuan untuk menganalisis kualitas dari sebuah sistem informasi
-      Dapat memberikan jaminan kualitas dari suatu sistem informasi
-      Dapat mengetahui dampak dari sebuah sistem informasi
-      Memiliki latar belakang pendidikan minimal S1
·      Menganalisis kualitas perhitungan dari sistem informasi
·      Menganalisis kualitas keamanan dari sistem informasi
·      Menganalisis kualitas interface dari sistem informasi
·      Menganalisis kualitas server dari sistem informasi
·      Membuat dokumentasi dari seluruh hasil analisis
·      Memberikan jaminan kualitas dari seluruh analisis yang didapat

Support Team
1.      Memebuat manual book
2.      Membuat pelatihan bagi pengguna
-      Memiliki kemampuan untuk menyusun dan membuat manual book
-      Memiliki kemampuan dalam mengkoordinir dan mengadakan pelatihan bagi stakeholder yang bersangkutan
-      Memiliki kemampuan untuk
·      Mengadakan pelatihan untuk stakeholder yang bersangkutan
·      Membantu perawatan sistem informasi













OBS (Organizational Breakdown)

Sumber daya manusia yang digunakan dalam pembangunan system informasi ini terdiri dari 12 jabatan. Terdiri dari Project Leader (1 orang), Requirement Analyst (1 orang), System Analyst (1 orang), Interface Designer (1 orang), Lead Programmer (1 orang)
Server Programmer (1 orang), Web Programmer (1 orang), Back - End Programmer (2 orang), Front - End Programmer (2 orang), Server Technician (1 orang), Quality Assurance (1 orang), dan Support Team (2 orang),
 


WBS

Berisi seluruh kegiatan yang akan dikerjakan pada proyek ini, sesuai dari rencana sebelumnya
 

No
Aktifitas
1
Konsep
1.1
Penggalian Kebutuhan
1.1.1
Menghubungi stakeholder dan membuat perjanjian waktu
1.1.2
Melakukan wawancara dengan stakeholder
1.1.3
Menggali informasi tentang sistem keuangan SMK YADIKA
1.1.4
Pembuatan dokumentasi hasil penggalian kebutuhan
1.2
Analisis
1.2.1
Menyiapkan kebutuhan dari stakeholder
1.2.2
Melakukan analisis permintaan kebutuhan
1.2.3
Membuat dokumen kebutuhan
2
Design Aplikasi
2.1
Design Sistem
2.1.1
Membuat prototype sistem
2.1.2
Konfirmasi stakeholder terkait prototype sistem
2.1.3
Membuat prototype sistem yang final
2.2
Design Interface
2.2.1
Membuat prototype interface
2.2.2
Konfirmasi stakeholder terkait prototype interface
2.2.3
Membuat prototype interface yang final
3
Implementasi Aplikasi
3.1
Implementasi Sistem Server
3.2
Implementasi Interface Server
3.3
Implementasi Sistem Client
3.4
Implementasi Interface Client
3.5
Penggabungan Sistem dan Interface
3.6
Testing hasil penggabungan terakhir
4
Deployment
4.1
Menyiapkan server
4.2
Melakukan pengaturan pada server
4.3
Melakukan deploy Sistem Informasi Keuangan SMK YADIKA
5
Testing
5.1
Pembuatan skenario pengujian
5.2
Menghubungi stakeholder terakit dengan testing Sistem Informasi Keuangan
5.3
Mengatur Sistem Informasi Keuangan untuk testing sesuai dengan skenario
5.4
Membuat dokumentasi hasil testing
5.5
Melakukan perbaikan jika diperlukan
6
Support
6.1
Perencanan pelatihan
6.2
Pelatihan
6.3
Pemilihan anggota untuk pelaksanan support dan perawatan internal

RAM (Responsibility Assignment Matrix) Internal

R : Responsible Organizational Unit (yang bertanggung jawab)
P : Performing Organizational Unit (yang melaksanakan)
PL : Project Leader
RA : Requirement Analyst
SA : System Analyst
ID : Interface Designer
LP : Lead Programmer
SP : Server Programmer
WP : Web Programmer
BEP : Back-End Programmer
FEP : Front-End Programmer
ST : Server Technician
QA : Quality Assurance
ST : Support Team
Aktifitas
PL
RA
SA
ID
LP
SP
WP
BEP
FEP
ST
QA
ST
1
RP











1.1
RP
RP
RP









1.1.1
R
RP
RP









1.1.2
R
RP
RP









1.1.3
R
RP
RP









1.1.4
R
RP
RP









1.2
RP
RP
RP









1.2.1
R
RP
RP









1.2.2
R
RP
RP









1.2.3
R
RP
RP









2
RP


RP








2.1
RP


RP








2.1.1
R


RP
P

P





2.1.2
R


RP
P

P





2.1.3
R


RP
P

P





2.2
RP


RP








2.2.1
R


RP
P

P





2.2.2
R


RP
P

P





2.2.3
R


RP
P

P





3
RP



RP







3.1
R




P

P
P



3.2
R




P

P
P



3.3
R





P
P
P



3.4
R





P
P
P



3.5
R




P

P
P



3.6
R




P

P
P



4
RP




RP






4.1
R




P



RP


4.2
R




P



RP


4.3
R



RP
P
P
P
P
P


5
RP









RP
P
5.1
R










RP
5.2
R










RP
5.3
R









P
RP
5.4
R









RP
P
5.5
R



P
P
P
P
P
P
P
RP
6
RP










RP
6.1
R









P
RP
6.2
R









P
RP
6.3
R









P
RP